5 Soal Pers dalam Masyarakat Demokrasi Beserta Jawaban

Kumpulan Soal Pilihan Ganda Materi Pers dalam Masyarakat Demokrasi

1. Salah satu ciri negara demokrasi adalah.....
a. Adanya kebebasan untuk berekspresi
b. Adanya kebebasan untuk bekerja
c. Adanya peradilan yang modern
d. Pemerintahan yang berwibawa

Jawaban:
a. Adanya kebebasan untuk berekspresi


2. Berikut ini yang dapat menjadi sarana atau forum komunikasi masyarakat adalah....
a. Pertemuan antarpejabat daerah
b. Pertemuan dalam rapat bisnis
c. Musyawarah anggota DPR
d. Pertemuan hari besar keagamaan

Jawaban:
c. Musyawarah anggota DPR


3. Pada masa kolonilaisme, pers berperan menyebarkan tentang....
a. Gagasan memajukan masyarakat
b. Membina kerja sama sesama penulis
c. Gagasan kemerdekaan dan kebangsaan Indonesia
d. Menghindari dan menjauhi penindasan penjajahan

Jawaban:
c. Gagasan kemerdekaan dan kebangsaan Indonesia


4. Pers tertua bahasa Melayu Indonesia adalah....
a. Djuramartini
b. Bromartani
c. Darmo Kondo
d. Pewarga Deli

Jawaban:
b. Bromartani


5. Menurut UU No. 40 Tahun 1999 tentang Pers menyebutkan bahwa yang dimaksud dengan pers adalah....
a. Lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik
b. Alat cetak untuk mencetak buku atau surat kabar
c. Surat kabar dan majalah yang berisi berita
d. Segala aktivitas yang mengulas berita-berita

Jawaban:
a. Lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik