67 Soal Pameran Beserta Jawaban
Contoh Soal Pilgan Tentang Pameran
1. Kepanitiaan pameran yang bertugas menyampaikan informasi adalah….
A. Seksi dekorasi
B. Seksi dokumentasi
C. Seksi publikasi
D. Seksi perlengkapan
Jawaban:
C. Seksi publikasi
2. Salah satu kelengkapan dalam pameran karya seni rupa, yang berupa daftar karya disebut….
A. Papan panel
B. Buku saran
C. Pedestal
D. Catalog
Jawaban:
D. Catalog
3. Kegiatan seseorang dalam menilai atau menghar karya seni disebut….
A. Kreasi
B. Apersepsi
C. Apresiasi
D. Ekspresi
Jawaban:
C. Apresiasi
4. Karya-karya yang dipamerkan dalam pameran di sekolah bersifat heterogen, artinya….
A. Karya dari seorang siswa
B. Satu jenis karya saja
C. Karya seni lukisan saja
D. Bermacam-macam jenis karya seni
Jawaban:
D. Bermacam-macam jenis karya seni
5. Pameran yang menampilkan karya seni dari beberapa seniman, disebut….
A. Pameran homogen
B. Pameran heterogen
C. Pameran tunggal
D. Pameran kelompok
Jawaban:
B. Pameran heterogen
6. Pameran yang tidak terikat lamanya waktu, disebut….
A. Pameran permanen
B. Pameran rutinitas
C. Pameran insidental
D. Pameran tunggal
Jawaban:
A. Pameran permanen
7. Sekelompok orang yang ditunjuk atau dipilih untuk mengurus kegiatan pameran disebut….
A. Organisasi
B. Panitia
C. Ketua
D. Sekretaris
Jawaban:
B. Panitia
8. Langkah pertama dalam menyelengarkan pameran adalah….
A. Membentuk kepanitiaan
B. Menyeleksi karya
C. Mencari dana
D. Publikasi
Jawaban:
A. Membentuk kepanitiaan
9. Menata ruangan pameran adalah tugas dari seksi….
A. Dokumentasi
B. Publikasi
C. Dekorasi
D. Menerima tamu
Jawaban:
C. Dekorasi
10. Pameran yang diadakan dengan maksud dan tujuan tertentu dan tidak terikat rutinitas, disebut….
A. Pameran insidental
B. Pameran permanen
C. Pameran rutinitas
D. Pameran tunggal
Jawaban:
A. Pameran insidental
11. Apa yang dimaksud dengan pameran seni?
A. Pertunjukan musik
B. Pameran produk makanan
C. Pertunjukan seni rupa
D. Lomba balap mobil
Jawaban:
C. Pertunjukan seni rupa